Mencoba memahami Forex Trading dari sisi mudah.....

BAT Strategy

Posted by Trading for Living 05.17, under | 2 comments

BAT Strategy... sebuah strategy trading sangat simple dari Team Alphid, namun  memiliki win loss ratio yang cukup bagus menurut saya. Saya pernah menggunakannya awal 2011 yang lalu. Sistem ini bertumpu pada indicator ATR Trailing Stop yang dapat anda unduh disini  BAT ATR v.1 dan Fibonacci retracement. Saya berharap anda sudah cukup mengenal penggunaan fibonacci retracement... Yup, dengan cara menarik garis swing "high - low" untuk...

Analisa 12 Januari 2012. EUR/USD & GBP/USD

Posted by Trading for Living 02.59, under | No comments

EUR/USD secara umum terlihat ranging beberapa hari terakhir ini, sejak 6 januari 2012 yang lalu. EUR/USD terlihat bolak-balik dengan rentang 1.2667 hingga 1.2818, pasca bearish dari 1.3078 pada 4 januari 2012. Hari ini, jika EUR/USD berhasil menembus trendline resistant pada 1.2785 dan bertahan diatas area tersebut, maka EUR/USD berpeluang melanjutkan penguatan hingga 1.2875. Namun jika gagal dan kembali melemah, maka berpeluang kembali menuju area...

Analisa 9 Januari 2012. EUR/USD & GBP/USD.

Posted by Trading for Living 03.02, under | 3 comments

EUR/USD terlihat mencoba menguji trendline resistant di 1.2790 pasca bearish pekan lalu. Jika hari ini EUR/USD mampu menguat di atas 1.2790 maka proyeksi penguatan terdekat menuju 1.2865. Sebaliknya jika harga berbalik kembali ke bawah, maka area 1.2675 adalah tujuan terdekat . GBP/USD juga terlihat menguat untuk menguji trendline resistant di 1.5470. jika GBP/USD berhasil menembus trendline dan bertahan diatas area 1.5470, maka proyeksi pergerakan...

Analisa 6 Januari 2012 EUR/USD & GBP/USD.

Posted by Trading for Living 03.43, under | No comments

EUR/USD terus mengalami pelemahan setelah berkali-kali menembus trendline support, sejak kejatuhan dari area 1.3070 pada 4 januari 2012 yang lalu.  saat ini pair terlihat ranging pada rentang 1.2763 hingga 1.2812. trendline support terdekat pada 1.2760. Jika EUR/USD juga mampu menembus support ini, maka pergerakan selanjutnya menuju 1.2725 atau bahkan 1.2700. Namun jika EUR/USD berhasil menguat diatas trendline resistant saat ini pada 1.2805,...

Analisa 5 Januari 2012 EUR/USD & GBP/USD.

Posted by Trading for Living 02.34, under | No comments

EUR/USD melanjutkan pelemahan tajam sejak kemarin, EUR kembali menembus trendline support di 1.2885/90  dan terus terlihat melemah hingga 1.2830. Jika EUR/USD gagal mempertahankan pergerakan di bawah area 1.2860, maka pair berpeluang akan terkoreksi kembali menuju area 1.2885/1.2910. GBP/USD juga mengalami pelemahan setelah berhasil menembus trendline support di area 1.5562. proyeksi terdekat pergerakan kebawah menuju area 1.5525. Namun jika...

Analisa 3 Januari 2012. EUR/USD & GBP/USD.

Posted by Trading for Living 03.52, under | No comments

EUR/USD menguat tajam setelah beberapa hari terlihat ranging pada rentang 1.2900 - 1.3000. Saat ini EUR/USD juga terlihat menembus trendline resistant di 1.3020 dengan perkiraan penguatan hingga 1.3070.  Peluang harga kembali menguji support di 1.3020 juga masih terbuka, namun pergerakan bullish tetap terjaga selama tidak kembali melemah dibawah area 1.3020. GBP/USD juga menguat sejak pembukaan pasar hingga area 1.5623, setelah berhasil menembus...

Pages 301234 »